Saya baru merasakan rasa nya menghitung hari..Menit demi menit.. detik demi detik.. Rasa nya lama sekali. Tahun baru Islam yang ke 1430 H saya rayakan di Jogjakarta. Sendiri, adik sudah tertidur karena kelelahan. Jogjakarta yang biasa nya tenang, aman , damai, menjadi ramai sekali menjelang akhir tahun masehi.Semua orang jadi berbondong-bondong ke Jogjakarta. Bunda menelpon, bahwa bulan Muharram adalah bulan yang bagus untuk banyak-banyak beribadah. Well, thats true.. Disunahkan untuk berpuasa di bulan Muharram. Terutama puasa Assyura tanggal 10 Muharram seperti yang dicontohkan Nabi Junjungan kita Muhammad SAW. Menurut Bunda, saya lahir tanggal 6 Muharram.Wah, Saya lahir di bulan yang mulia. Karena, Muharram adalah bulan di mana umat Islam mengawali tahun kalender Hijriah
berdasarkan peredaran bulan. Muharram menjadi salah satu dari empat bulan suci
yang tersebut dalam Al-Quran. "Jumlah bulan menurut Allah adalah dua belas
bulan, tersebut dalam Kitab Allah pada hari Dia menciptakan langit dan bumi. Di
antara kedua belas bulan itu ada empat bulan yang disucikan."
Keempat bulan itu adalah, Zulqaidah, Zulhijjah, Muharram dan Rajab. Semua
ahli tafsir Al-Quran sepakat dengan hal ini karena Rasululullah Saw dalam haji
kesempatan haji terakhirnya mendeklarasikan, "Satu tahun terdiri dari dua belas
bulan, empat di antaranya adalah bulan suci. Tiga di antaranya berurutan yaitu
Zulqaidah, Zulhijjah, Muharram dan ke empat adalah bulan Rajab."
Lengkapnya, inilah nama-nama bulan dalam kalender hijriyah dan artinya. 1. Muharram, artinya yang diharamkan untuk berperang; 2. Shafar, artinya daun yang menguning; 3. Rabi'ul Awwal ,artinya musim semi pertama; 4. Rabi'ults Tsani, artinya musim semi yang kedua; 5. Jumadil Awwal, artinya masa air membeku yang pertama; 6. Jumadits Tsani, artinya masa air membeku yang kedua; 7. Rajab, artinya masa air yang membeku mulai mencair; 8. Sya'ban, artinya lembah-lembah yang mulai ramai digarap penduduk untuk bercocok tanam atau beternak; 9. Ramadhan, artinya panas yang membakar; 10. Syawwal, artinya peningkatan panas yang membakar tersebut; 11. Dzul Qa'iah, artinya yang di dalamnya banyak orang yang hanya duduk-duduk karena panasnya udara; 12. Dzulhijjah artinya yang di dalamnya ada haji. Saya baru merasakan rasa nya menghitung hari..Menit demi menit.. detik demi detik.. Rasa nya lama sekali. Tahun baru Islam yang ke 1430 H saya rayakan di Jogjakarta. Sendiri, adik sudah tertidur karena kelelahan. Jogjakarta yang biasa nya tenang, aman , damai, menjadi ramai sekali menjelang akhir tahun masehi.Semua orang jadi berbondong-bondong ke Jogjakarta. Bunda menelpon, bahwa bulan Muharram adalah bulan yang bagus untuk banyak-banyak beribadah. Well, thats true.. Disunahkan untuk berpuasa di bulan Muharram. Terutama puasa Assyura tanggal 10 Muharram seperti yang dicontohkan Nabi Junjungan kita Muhammad SAW. Menurut Bunda, saya lahir tanggal 6 Muharram.Wah, Saya lahir di bulan yang mulia. Karena, Ada satu catatan kecil yang akan saya kemukakan di sini, yaitu kalender hijriyah berdasarkan peredaran bulan (lunar system) dan kondisi alam yang melatarbelakangi nama-nama bulan tersebut -kecuali bulan Dzulhijjah- berdasarkan peredaran matahari (solar system). Tanggal-tanggal penting dalam Kalender Hijriyah adalah: 1 Muharram: Tahun Baru Hijriyah 10 Muharram: Hari Asyura. Hari ini diperingati bagi kaum Syi'ah untuk memperingati wafatnya Imam Husain bin Ali 12 Rabiul Awal: Maulud Nabi Muhammad SAW (hari kelahiran Nabi Muhammad SAW) 27 Rajab: Isra' Mi'raj Nabi Muhammad SAW Bulan Ramadan: Satu bulan penuh umat Islam menjalankan Puasa Ramadan 27 Ramadan: Nuzulul Qur'an (di Indonesia dan Malaysia diperingati setiap tanggal 17 Ramadan) 10 hari terakhir di Bulan Ramadan terjadi Lailatul Qadar 1 Syawal: Hari Raya Idul Fitri 9 Dzulhijjah: Wukuf di Padang Arafah 10 Dzulhijjah: Hari Raya Idul Adha Ibadah-ibadah yang baik dilakukan selama bulan Muharram salah satu nya adalah puasa. Nabi Muhammad Saw bersabda, "Ibadah puasa yang paling baik setelah puasa
Ramadan adalah berpuasa di bulan Muharram."
Meski puasa di bulan Muharram bukan puasa wajib, tapi mereka yang berpuasa
pada bulan Muharram akan mendapatkan pahala yang besar dari Allah Swt.
Khususnya pada tanggal 10 Muharram yang dikenal dengan hari 'Asyura. Menghitung hari yang saya maksud adalah saya jadi menghitung hari untuk banyak melakukan amalan-amalan baik dalam hidup saya. Hal tersebut adalah salah satu resolusi tahun baru saya. Setelah saya banyak mengalami kejadian-kejadian yang banyak mengubah saya. Mengubah dalam artian menjadi lebih baik dalam memandang kehidupan saya selama ini. Beberapa orang telah banyak berjasa, dan saya masih merindukannya sampai saat ini. sumber: 1.www.mail-archive.com/sobat-azzam@yahoogroups.com 2.http://kaveleri.wordpress.com 3.http://erpaandtechnology.blogspot.com |
No comments:
Post a Comment